Prinsip kerja trafo / transformator

Assallamualaikum. Wr.wb

1. Pendahuluan

Salam hangat, hari ini saya akan mempelajari bagaimana prinsip kerja trafo atau menulis sambil belajar mengenai judul diatas prinsip kerja trafo dan jujur saja dalam penulisan ini saya buta akan trafo dan menyesal pernah menempuh bangku kuliah hanya duduk, kantin dan pulang tanpa pemahaman dan belajar dengan sungguh-sungguh, tapi yang terpenting saya kuliah selesai dan wisuda, walapun dengan pikiran tentang listrik ngk masuk, yah udalah masa lalu juga tiada kata terlambat untuk belajar....langsung saja kita masuk pada pemahaman trafo dengan judul prinsip kerja trafo.

2. Dasar teori

Pada gambar dibawah ini adalah trafo / transformator :

Prinsip kerja transformator atau trafo.jpg
Prinsip kerja transformator / trafo


Trafo  atau transformator adalah suatu alat yang digunakan untuk menaikan dan menurunkan tegangan listrik AC (arus bolak-balik) berdasarkan prinsip kerjanya trafo adalah induksi elektromagnetik, kita tahu bahwa listrik yang digunakan Adalah arus listrik AC (bolak - balik) dengan frekuensi 50 Hz, berikut dari penjelasan prinsip kerja trafo :


Prinsip kerja trafo atau transformator. Jpg
Prinsip kerja trafo / transformator


Seperti pada gambar diatas adalah penjelasan tentang prinsip kerja trafo dimana terdapat inti besi, lilitan primer (sumber input lilitan warna merah) dan lilitan skunder (output warna lilitan biru)  kita tahu dengan dengan melilitakan seutas kawat tembaga pada inti besi akan menghasilkan medan magnet jika lilitan primer diberikan sumber tegangan, pertanyan saya apakah arus listrik menghasilkan medan magnet pada kawan lurus? Jawabanya iya dengan memperbesar arus listrik, dengan cara meletakkan jarum kompas maka jarum tersebut berubah arah ini menanandakan adanya medan magnet dalam arus listrik, atau seperti kaidah tangan kanan sperti berikut :
Arus listrik berbanding lurus dengan medan magnet.jpg
Kaidah tangan kanan

Kita masuk lagi ke pembahasan prinsip kerja trafo, trafo yang diberikan tegangan 220 V pada lilitan skunder (kumparan skunder akan mengahsilkan medan magnet bolak balik ini tidak lepas dari sumber listrik AC yang kita gunakan karna listrik bolak-balik berikut penjelasanya :

Fluks magnetik.jpg
Fluks magnetik

Pada gambar diatas adalah pembentukan medan magnet oleh arus listrik AC, dengan perubahan arus AC maka medan magnet yang ada dikumparan lilitan primer akan terdapat medan magnet bolak balik dengan kutub magnet  bertukaran posisi diatas dan dibawah kumparan  (fluks magnetik) ini barlangsung secara terus menerus ketika diberikan supplay listrik kekumparan lilitan primer yang diperkuat  oleh inti besi pada suatu trafo perubahan fluks magneitik inilah yang akan menghasilkan gaya gerak listrik (GGL induksi) yang akan mengahsilkan listrik dikumparan sekunder trafou atau ouput trafo, pertanyaaan saya kenapa inti besi itu dibuat kecil-kecil,,,ini untuk mengurangi efek hestorisis atau dengan kata lain mengurangi arus besar atau arus eddy sehingga bisa dinamakan menghilangkan kerugian pemakaian daya pada trafo.

Pada trafo kita tau terdpat persamaan atau turunan rumusnya sebagai berikut :

Prinsip kerja trafo /trafnsormator.jpg
Prinsip kerja trafo / transformator

Pada persamaanya gambar diatas adalah kita anggap trafonya ideal atau sama banyaknya lilitan pada primer dan skunder maka akan dapat prubahan fluks yang sama diinput maupun output trafo, dengan kata lain Vp / Vs = Np / Ns artinya maka jika kita ingin menurunkan tegangan jumlah lilitan primer lebih besar dari jumlah lilitan skunder maka didapat trafo step down ataupun  dengan sebaliknya jika kita ingin menaikan tegangan jumlah lilitan primer lebih besar dari jumlah lilitan skunder  trafo step up. Saya rasa cukup dan jelas tentang penjelasan prinsip  kerja trafo, mohon maaf  Apabila terdapat kesalahan dalam penulisan dan kata sekian dan terima kasih.

Wassallamualaikum. Wr. Wb.





Sumber  :

1. https://youtu.be/YdOS-MKM2JI
2. https://www.learnengineering.org/
3. https://id.m.wikipedia.org/wiki/Transformator




Related Posts