Cara meperbaiki mesin las portabel

assallamualikum, wr, wb.

1. Pendahuluan

Selamat siang menjelang sore, apa kabar brother!? Semoga dalam keadaan sehat dan murah rezeki, sudah tau kan mesin las?! Nah dalam kesempatan ini saya inigin mejelaskan tentang cara memperbaiki mesin las, seblom diservis ditempat lain ada baiknya temen-temen cek terlebih dahulu kali-kali aja rusaknya kecil...kita langsung saja masuk pada sub judul diatas, asiaaap.......

2. Dasar teori

Umumnya mesin las dikenal dengan inverter, dengan merubah arus AC ke DC dalam skala yang diinginkan bergantung pada maksimum batas pada mesin las tersebut, mesin las adalah suatu alat yang digunakan untuk menyambung atau menyatukaan besi menjadi suatu rangkaian yang utuh sehingga dapat membentuk dan merangkai besi sesuai yang anda inginkan atau butuhkan, pada dasarnya keruskan mesin las mini ini sering terjadi akibat panas  yang ditransferkan pada konduktor  pada penggunaan pekerjaan pengelasan, yang mengakibatkan suatu kabel probe dari mesin las tersebut mengalami panas berlebihan


Cara memperbaiki mesin las.jpg
Cara memperbaiki mesin las portable


Yang mengakibatkan rusaknya kabel probe pada mesil las, putusnya kabel pada bagian tembaga (Cu) mesin las, ada beberapa kerusakan yang sering terjadi pada suatu alat yang bernama mesin las mini ini :

1. Putusnya kabel + - kabel probe pengelasan (efek thermal)

2. Kedornya sepatu kabel input power mesin las / inverter maupun output power pada mesin las itu sendiri

3. Pemilihan kabel pada stop kontak sumber listrik untuk mesin las tidak sesuai

4. Rusaknya potensio pada pengaturan sekala amper yang diinginkan 

5. Rusaknya tombol kontak ON /OFF pada mesin las tersebut dan ini yang paling sering terjadi.

6.  Pengaturan skala Amper turun / naik

7. Mati mendadak 

Nah  sebenarnya ini bukanlah kerusakan yang parah tetapi jika tidak diperiksa dengan teliti saya pastikan teman-teman akan mengeluarkan uang ketempat jasa servis. sebelum teman-teman mengklaim rusaknya parah, ada baiknya teman-teman melakukan pemeriksaan terlebih dahulu, dengan indikasi 7 poin diatas. Agar tidak membuang uang atas jasa servis yang ada diluar sana

Bagaimana mengatasinya ?!

Pada 7 poin diatas adalah rusak yang sangat ringan dan tidak lebih dari 25 ribu, rusak pada mesin las mini inverter ini pun  pernah saya alami dan saya mengantinya dengan skalar toggle 25 Amper ( agar lebih tahan terhadap efek thermal pada mesin las mini inverter ini) :

Cara memperbaiki mesin las.jpg
Cara memperbaiki mesin las  

Kanapa ini sering rusak, karna pengaruh thermal  yang dihantarkan pada output kabel diskalar on/off pada mesin las, umumnya terdapat 4 kabel pada mesin las sumber  2, positif dan negatif 220V masukan  suplai listrik untuk menjalankan mesin las tersebut ke inverter juga sama positif dan negatif  220V. 

Saran saya 

Gantilah dengan saklar toggle yang 25 amper agar tahan terhadap efek thermal yang dihantarkan pada pemakaian dalam jangka waktu yang lama. 

Saya rasa cukup, atas kujunganya saya  ucapkan terima kasih banyak.

Semoga bermanfaat.

Wassallamualaikum, wr, wb.




Related Posts