Berapa nilai tahanan atau hambatan (ohm) yang bagus pada motor listrik 3 phase

 Assallammualaikum, wr, wb


Hai bosque sahabat teknik maintenance workshop, hari ini kita akan membahas koil pada motor listrik 3 phase, lebih tepatnya berapa nilai tahanan atau hambatan yang bagus pada motor 3 phase pada kondisi yang baik atau bagus, dalam hal ini saya sengaja membuat video youtube tentang nilai hambatan pada motor listrik 3 phase dengan percobaan 3 buah motor listrik 3 phase yang dimana saya mengukur ketiga motor listrik 3 phase ini guna melihat nilai hambatan yang baik, sebelum kita masuk pada teori lebih lanjut. maka anda wajib mampir ke channel saya yang sederhana ini. berikut link ke channel ane.

KLIK : MAINTENANCE WORKSHOP


Agrrrrreee you readyy gas...


Teori Dasar


Tahanan motor 3 phase yang baik Atau cara cek tahanan motor 3 phase dapat kita amati,  dengan cara melakukan pengukuran,  degan alat multitester,  lantas bagaimana cara mengukur tahanan motor 3 phase simak terus bosku.


Nilai hambatan tahanan motor listrik 3 phase kondisi bagus
Berapa nilai tahanan atau hambatan (ohm) yang bagus pada motor listrik 3 phase


Motor 3 phase apa yang ada dipikiran kalian tentang motor 3 phase? Saya rasa mungkin teman-teman sudah mengerti dan paham akan motor listrik 3 phase, saya jelaskan sedikit motor 3 phase terdapat rotor dan stator yang dimana stator biasanya disebut dengan koil nah inilah yang akan kita lihat dan kita pelajari tentang seberapa besar nilai tahanan pada motor listrik 3 phase dengan name plate yang berbeda?

Jadi Nilai hambatan atau nilai resistasi pada motor listrik tidak dapat kita lihat atau kita simpulkan secara langsung sebelum benar-benar kita lakukan pengukuran. Oleh karnanya percobaan ini saya lakukan untuk membantu teman-teman atau kita termaksud saya sendiri belajar mengetahui nilai hambatan atau ohm pada motor listrik yang baik itu seperti apa?


Peralatan  bahan percobaan yang saya gunakan untuk melihat nilai hambatan atau ohm pada motor listrik yakni sebagai berikut :


1. 3 unit motor 3 phase

2. Multitester digital


Sudah ini saja cukup.


Gas....


Nah sebelum teman-teman mengetahui nilai ohm (resistansi motor listrik)   pada motor listrik 3 phase dan mengukur. teman-teman diwajibkan membuka tutup terminal dan membuka plat tipis konduktor pada terminal untuk melakukan pengujian. agar kita dapat mengetahui setiap koil yang tertulis pada sepatu kabel terminal motor listrik 3 phase.


Berhubung saya sudah membuat video teman-teman dapat melihat video saya disini langsung ke link ini :

https://youtu.be/Z67Jq1iTl6Y


Gas link diatas tinggal klik teman-teman akan diarahkan ke video yang saya bikin sesuai judul tertera diatas.


Wait baca dulu kesimpulan ini :

  • Motor 3 phase yang baik nilai hambatan atau tahanan ( ohm)  pada koil kisaran dibawah 5 ohm artinya motor 3 phase kondisinya baik
  • Nilai koil dari tiap pengukuran pada motor 3 phase U1 dan U2, V1 dan V2, W1 dan W2 jika kondisi nya bagus < 5 ohm artinya tiap pengukuran pada koil mendekati atau sama nilainya misalnya ketiga kode koil diatas nilai yang didapat 1,2 ohm sama semua.
  • Nilai hambatan bervariasi berdasarkan kapasitas motor 3 phase semakin kecil kapasitas semakin besar nilai hambatan (ohm) pada motor listrik 3 phase.
  • Semakin kecil hambatan semakin baik arus listrik mengalir.
  • Lain halnya jika kita mengukur hambatan pada ground dan kawat email motor listrik,  semaki besar atau over load maka semakin baik. 

Saya rasa ini saja yang dapat saya sampaikan  berdasarkan percobaan yang saya lakukan untuk mengetahui seberapa besar nilai tahanan (ohm) pada motor listrik 3 phase yang dikatakan kondisinya baik.


Link terkait tentang motor 3 phase
Teori dan video sudah saya jelaskan tinggal teman-teman menyimak. Jangan lupa untuk mendukung channel ane insha alloh bila ramai channel maintenance workshop akan tetap hidup....

Gas...

Penutup

Itulah sedikit pemaparan sesua.i judul artikel kali ini tentang judul diatas yakni Berapa nilai tahanan atau hambatan (ohm) yang bagus pada motor listrik 3 phase.

Terima kasih dariku untuk moe...genks...

See u next time kimochi....



Related Posts